Gambar Makanan 4 Sehat 5 Sempurna - Konsep makanan empat sehat lima sempurna pernah sangat populer sekali karena menerapkan makanan yang bergizi yang berguna untuk kesehatan badan. Konsep makanan 4 sehat 5 sempurna adalah rangkaian dari makanan sehat yang mengandung 4 sumber nutrisi yang terdiri dari makanan pokok, lauk pauk, sayur-sayuran, buah-buahan, dan disempurnakan dengan susu. Tujuan dari konsep makanan empat sehat lima sempurna adalah agar tercukupinya nutrisi dan gizi bagi tubuh, sehingga tubuh selalu sehat dan tidak mudah terkena penyakit.
Gambar makanan 4 sehat 5 sempurna
Seiring berjalannya waktu makanan 4 sehat 5 sempurna justru makin membuat banyak orang mengalami kelebihan berat badan / kegemukan yang berisiko kedatangan berbagai macam penyakit sehingga konsep makanan empat sehat lima sempurna sudah tidak relevan lagi dan di ganti dengan pedoman makan gizi seimbang. Hal ini karena kebutuhan gizi tiap orang berbeda beda yang di sebabkan beberapa faktor
Gambar menu makanan 4 sehat lima sempurna
Karena dapat memicu obesitas / kegemukan badan, saat ini konsep makanan 4 sehat 5 sempurna dirasakan tidak cocok lagi dan di ganti dengan konsep baru yaitu Pedoman Gizi Seimbang, yaitu masyarakat harus memperhatikan sendiri kebutuhan gizinya berdasarkan aktivitas dan kebutuhan nutrisi harian, yang akan berbeda untuk setiap orang.